Tentang Kami
CV. GHANI PUTRA MANDIRI
Kami adalah Perusahaan Pabrik Tiang Penerangan Jalan Umum (Tiang PJU) Jabodetabek.
CV. GHANI PUTRA MANDIRI berlokasi di Jakarta – Indonesia. Tetapi, kegiatan operasional atau cakupan pengiriman kami tidak hanya di Jakarta, kami juga bergerak di beberapa daerah, kota dan pulau-pulau seperti : Jawa, Sulawesi, Sumatera, Kalimantan dan Papua.
CV. GHANI PUTRA MANDIRI Perusahaan Kami adalah salah satu perusahaan tiang penerangan jalan umum (tiang PJU) terbesar di Indonesia yang berfokus kepada produksi aneka material Tiang PJU yang mengacu kepada Standar Nasional Indonesia (SNI)
CV. GHANI PUTRA MANDIRI telah sanggup menjamin produk yang berkualitas industri Tiang hingga tambahan produk-produk lainnya. CV. GHANI PUTRA MANDIRI memiliki produk yang diproduksi menggunakan mesin berstandar internasional dan melalui pengawasan monitor yang ketat oleh bagian quality control yang berpengalaman dibidangnya.
Kami mampu menyediakan produk-produk yang secara spesifik dibutuhkan oleh konsumen, yang telah memenuhi Sertifikasi Manjemen Mutu ISO 9001:2015 membuktikan kemampuan suatu produk atau layanan untuk memenuhi persyaratan Pelanggan Serta Telah memiliki sertifikasi ISO 14001. Maka Dari itu CV. GHANI PUTRA MANDIRI selalu berkomitmen untuk menjaga kualitas produk kami demi tercapainya kepuasan client-client kami.
Kami selalu berkomitmen untuk standar kualitas yang tinggi.
PRODUK UNGGULAN CV. GHANI PUTRA MANDIRI
➥ Tiang Lampu PJU Oktagonal
➥ Tiang Lampu PJU Hexagonal
➥ Tiang Lampu PJU Bulat
➥ Tiang High Mast Stadion
➥ TIANG PJU
➥ Tiang High Mast Three Angel
➥ Tiang High Mast Sorot
➥ Tiang Lampu Taman
➥ Tiang CCTV
➥ Tiang Rambu Lalu Lintas
➥ Tiang Penangkal Petir
➥ Tiang Listrik PLN
➥ Tiang Listrik Telkom
VISI
Menjadi perusahaan manufacture tiang pju terbaik di indonesia
MISI
- Memberikan produk berkualitas dan bermutu
- Memberikan waktu produksi tepat waktu
- Memberikan service dan pelayanan yang baik kepada konsumen
- Menjalin hubungan atau sinergi yang baik kepada supplier
TARGET
Seiring dengan semakin berkembangnya teknologi, maka kami mencoba berinovasi dalam berbisnis. Salah satu bentuk inovasinya adalah dengan menyediakan website melalui media internet, dan website ini adalah salah satu bentuk pelayanan kami kepada Anda.
Tentu dengan target untuk menjangkau pasar yang lebih luas lagi melalui internet juga dalam memperkenalkan perusahaan kami.
Keberadaan dari website ini diharapkan dapat mempermudah client untuk mendapatkan berbagai material – material untuk kebutuhan proyek / bangunan Anda dan tentu dengan harga dan kualitas terbaik.